06
Maksud dari fatir:5;”janganlah kepercayaan kamu kepada Allah tertipu oleh tipu muslihat diri sendiri.”
Maksud darial infitar:6;”wahai manusia,,, apakah yang
memperdayakan engkau dengan tuhanmu yang pemurah.”
Yang mengajaibkan,,, kiranya kita inginkan harta kekayaan
didunia, kita akan bersunguh-sungguh bercucuk tanam,kita bersungguh-sungguh
membuat perniagaan, disamping sanggup mengharungi lautan dan menjelajah dan menjelajah daratan.
Kita sanggup menghadapi segala rintangan yang menghalang serta berusaha untuk
mengadakan rezeki. Kemudian jika kita mengalihkan padangan kepada kerajaan yang
kekal abadi, kita hanya mampu mengucapkan dengan lidah saja:
Ya Allah,,, ya tuhanku,,, ampunilah kami dan rahmatilah
kami,,, kepada mu lah kami berharap,,,maha besar engkau,,,.
Ini suatu bala
bencana yang dahsyat telah menimpa diri kita, kiranya Allah swt tidak ingin
bermurah hati untuk menguniakan diri kita taubat yang nashuha.
Sayugialah kita bermohon kepada allah taala, agar dia
menguniakan kita pengampunan, berkat rahmat dan belaskasihannya,,, amin.
No comments:
Post a Comment